Postingan

Teknologi Informasi dan Komunikasi(TIK) untuk pembelajaran dan pengembangan diri

      Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) atau yang lebih populer dengan sebutan Information and Communication Technology (ICT) sudah semakin berkembang serta memberikan pengaruh terhadap berbagai bidang. (Bambang Warsita 2006), berpendapat bahwa perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) telah mencapai gelombang yang ketiga. Gelombang pertama timbul dalam bentuk teknologi pertanian. Gelombang kedua timbul dalam bentuk teknologi industri. Kini, gelombang ketiga yang ditandai dengan pesatnya perkembangan teknologi elektronika dan informatika.         Dunia pendidikan saat ini mulai mengintegrasikan teknologi pada berbagai aspek termasuk dalam pembelajaran. Kebijakan pendidikan diarahkan untuk memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi sehingga mampu mempersiapkan sumber daya manusia yang mampu menghadapi tantangan global. Dalam pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi pada pembelajaran setidaknya pendidik mampu menguasai ...

Pembelajaran yang mendidik dan tindakan reflektif untuk peningkatan kualitas pembelajaran

 Prinsip-prinsip Pembelajaran Model Reflektif Prinsip pembelajaran adalah dasar atau asas yang dijadikan landasan dalam melaksanakan pembelajaran. Prinsip pembelajaran model reflektif dibangun berdasarkan pada pemikiran tentang hakikat berfikir reflektif. Adapun prinsip-prinsip yang harus ditempuh untuk mengimplemantasikan pembelajaran model reflektif adalah sebagai berikut: 1. Dasar interaksi pembelajaran antara guru dan peserta didik adalah kasih sayang. Kasih sayang merupakan dasar pertama yang harus ditumbuhkan pada guru dan anak ketika akan melangsungkan proses pembelajaran. 2. Sikap dan perilaku guru harus mencerminkan nilai yang dianut atau dirujuk oleh sekolah. Dasar interaksi yang kedua adalah keteladanan guru. Apa yang dilakukan oleh guru harus mencerminkan/sesuai dengan nilai yang ingin diperkuat pada diri anak.  3. Pandangan guru terhadap peserta didik adalah subjek yang sedang tumbuh dan berkembang yang pertumbuhan dan perkembangannya terkait dengan peran guru. Da...

Guru Profesional sebagai komunikator dan fasilitator

A. Pengertian Guru Profesional Guru yang professional adalah seorang guru yang memiliki kompetensi dan kualifikasi baik sebagai pendidik maupun sebagai pengajar dalam kegiatan belajar-mengajar dengan mempunyai kemampuan di dalam perencanaan proses pembelajaran, pelaksanaan pembelajaran dan mengevaluasi hasil belajar siswa. B. Peran Guru dalam pembelajaran     Guru memegang peranan yang sangat strategis terutama dalam membentuk watak bangsa serta mengembangan potensi siswa. Kehadiran guru tidak tergantikan oleh unsur yang lain, lebih-lebih dalam masyarakat kita yang multikultural dan multidimensional, dimana peranan teknologi untuk menggantikan tugas-tugas guru sangat minim.     Peran guru adalah seluruh perilaku atau tindakan seorang guru untuk mentransfer ilmu pengetahuan dan wawasannya pada orang lain, yakni peserta didik. Jika membahas peran, akan ada dua hal yang melekat, yaitu hak dan kewajiban. Keduanya akan berjalan secara beriringan dan tidak bisa dipisahkan ...

pengembangan sikap profesional

Profesional  adalah  pekerjaan  atau  kegiatan  yang  dilakukan  oleh  seseorang  dan  menjadi sumber  penghasilan  kehidupan  yang  memerlukan  keahlian,  kemahiran,  dan  kecakapan  yang memenuhi  standar  mutu  atau  norma  tertentu  serta  memerlukan  pendidikan  profesi.  Menurut  UU nomor  14  tahun  2005  tentang  guru  dan  dosen,  Profesional  adalah  pekerjaan  atau  kegiatan  yang dilakukan  oleh  seseorang  dan  menjadi  sumber  penghasilan  kehidupan  yang  memerlukan  keahlian, kemahiran  atau  kecakapan  yang  memiliki  standar  mutu  atau  norma  tertentu  serta  memerlukan pendidikan profesi. Sikap  Profesional  Keguruan  adalah  sikap...

Syarat-syarat menjadi guru profesional

 Guru adalah profesi yang sangat mulia, karena dengan guru banyak orang yang sukses. Walau guru hanya sebagai pengajar, tapi beliau mampu mencetak orang-orang sukses melebihi dirinya. Untuk menjadi seorang guru yang profesional seorang guru harus memiliki kemampuan yang layak menjadi seorang guru. Kompetensi yg mesti dipunyai oleh satu orang guru yang professional meliputi : 1. Kompetensi Paedagogik, yakni kapabilitas mengelola pembelajaran siswa yg meliputi pemahaman kepada siswa, perancangan & pengerjaan pembelajaran, evaluasi hasil menggali ilmu, & pengembangan peserta didik buat mengaktualisasikan beragam potensi yg dimilikinya.(Standar Nasional Pendidikan, penjelasan Pasal 28 ayat 3 butir a). Artinya guru mesti bisa mengelola aktivitas pembelajaran, sejak mulai dari merencanakan, laksanakan, & mengevaluasi gerakan pembelajaran. Guru mesti menguasi manajemen kurikulum, mulai sejak dari merencanakan piranti kurikulum, jalankan kurikulum, & mengevaluasi kurikulum,...

sasaran sikap profesional dan pengembangan sikap profesional (Case method)

  A. Pengertian sikap profesional guru Sikap profesional merupakan sikap seseorang dalam menjalankan pekerjaan yang mencakup keahlian,kemahiran dan kecakapan yang memenuhi standar mutu atau norma tertentu serta memerlukan pendidikan profesi. Thursthoen menjelaskan bahwa, “sikap” adalah gambaran kepribadian seseorang yang terlahir melalui gerakan fisik dan tanggapan pikiran terhadap suatu keadaan atau suatu objek. Sedangkan Berkowitz menerangkan sikap seseorang pada suatu objek adalah perasaan atau emosi, dan faktor kedua adalah reaksi/respon atau kecenderungan untuk bereaksi. Sebagai reaksi maka sikap selalu berhubungan dengan dua alternatif, yaitu senang (like) atau tidak senang (dislike), menurut dan melaksanakan atau menghindari sesuatu.Profesional adalah pekerjaan atau kegiatan yang ilakukan oleh seseorang dan menjadi sumber penghasilan kehidupan yang memerlukan keahlian, kemahiran, atau kecakapan yang memiliki standar mutu atau norma tertentu serta memerlukan pendidikan profes...

Organisasi Profesi Keguruan

Organisasi profesi keguruan terdiri dari tiga kata yaitu organisasi, profesi, dan guru. Organisasi sendiri menurut Stoner adalah suatu polahubungan-hubungan yang melalui orang-orang dibawah manajer yangmengejar tujuan bersama.  Sedangkan menurut James D. Mooneyorganisasi adalah bentuk setiap perserikatan manusia untuk mencapai tujuan bersama. Organisasi sendiri bukan hanya ketua, sekretaris, dan pengurustertentu saja tetapi semua anggota dengan seluruh pengurus dan segala perangkat dan alat-alat perlengkapannya. Semua anggota tersebut berkewajiban untuk membina organisasi tersebut. Berdasarkan konsepumum, terdapat bagian-bagian pokok dalam organisasi, yaitu: 1. Kesatuan sosial Berarti organisasi terdiri dari kelompok (himpunan, perserikatan) orangyang saling berinteraksi, saling tergantung satu sama lain dalammenjalankan tugas pokok dan fungsinya masing-masing dalam suatukesatuan yang bermakna bagi dirinya dan bagi organisasi. 2. Struktur dan koordinasiBerarti aktifitas orang-orang...

Postingan populer dari blog ini

INTEGRAL TAK TENTU

Ruang Lingkup Profesi Keguruan

sasaran sikap profesional dan pengembangan sikap profesional (Case method)